3. Jokowi berangkat ke KTT OKI 10 November
Jokowi mengungkapkan dirinya akan berangkat untuk menghadiri KTT OKI di Arab Saudi pada Jumat 10 November 2023 malam.
"Yang jelas nanti insya Allah besok malam saya akan meluncur ke Saudi Arabia untuk ikut dalam KTT OKI khusus Gaza," kata Jokowi.
Sementara KTT OKI di Riyadh akan dilaksanakan pada 11 November 2023.
(Arief Setyadi )