Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Korban Erupsi Marapi, Tangis Keluarga Pecah Sambut Jenazah Serli Pendaki Cantik Duta Genre Tanah Datar

Agung Sulistyo , Jurnalis-Rabu, 06 Desember 2023 |09:27 WIB
Korban Erupsi Marapi, Tangis Keluarga Pecah Sambut Jenazah Serli Pendaki Cantik Duta Genre Tanah Datar
Korban Erupsi Marapi/ist
A
A
A

Sekadar diketahui, Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) BNPB melaporkan, hingga Selasa (5/12) pukul 22.28 WIB, jumlah korban terkonfirmasi meninggal dunia akibat Erupsi Gunung Marapi bertambah menjadi 15 orang.

Sepuluh di antaranya sudah dapat teridentifikasi oleh tim Disaster Victim Identification atau Tim DVI. Sementara 5 jenazah lainnya masih dalam proses identifikasi di RSUD dr. Achmad Mochtar (RSAM) Bukittinggi.

Dengan adanya penambahan korban tersebut, maka jumlah pendaki yang masih belum bisa dievakuasi sebanyak 8 orang. Hingga kini, proses pencarian dan pertolongan masih terus dilakukan oleh tim gabungan.

(Fahmi Firdaus )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement