Sopir mobil dan sejumlah penumpang hanya mengalami luka ringan akibat keelakaan tersebut. Sementara, mobil mengalami kerusakan akibat body mobil sempat membentur tepi jurang sebelum akhirnya nyaris tenggelam.
Kini, kasus kecelakaan tersebut masih ditangani petugas satlantas Polresta Banyumas guna dilakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab pasti kecelakaan tersebut.
(Angkasa Yudhistira)