Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

KPK Sita Rp1,6 Miliar Diduga Suap untuk Gubernur Riau Abdul Wahid

Nur Khabibi , Jurnalis-Selasa, 04 November 2025 |23:48 WIB
KPK Sita Rp1,6 Miliar Diduga Suap untuk Gubernur Riau Abdul Wahid
Gubernur Riau Abdul Wahid saat tiba di KPK (foto: Okezone)
A
A
A

Budi menjelaskan, uang yang diamankan ditemukan di sejumlah lokasi, termasuk kediaman Abdul Wahid.

“Untuk uang dalam bentuk rupiah diamankan di Riau, sedangkan uang dalam bentuk dolar dan poundsterling diamankan di Jakarta, di salah satu rumah milik Saudara AW,” jelasnya.

Abdul Wahid Tiba di Gedung KPK

Sehari setelah OTT dilakukan, Gubernur Riau Abdul Wahid tiba di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, pada Selasa (4/11/2025) untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

Pantauan di lokasi menunjukkan, Abdul Wahid tiba sekitar pukul 09.35 WIB, mengenakan kaus putih, celana hitam, serta menenteng tas jinjing biru. Ia tidak memberikan pernyataan apa pun kepada awak media dan langsung digiring penyidik ke lantai dua Gedung KPK bersama dua orang lainnya.

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement