Kepala Kejaksaan Negeri Sleman Bambang Yunianto
Saat itulah, Hogi yang mengemudikan mobil berusaha mengejar jambret. Hingga akhirnya Hogi bisa memepet motor jambret dan minta tasnya yang berisi dokumen berharga itu dikembalikan.
Namun kedua jambret memacu motor dan naik ke atas trotoar dan menabrak tempok. Kedua jambret ini kemudian jatuh terpental ke jalan dan meninggal.
(Fahmi Firdaus )