Elit Politik Yaman Setuju Bentuk Dewan Transisi

Ferry Ardiansyah, Jurnalis
Jum'at 20 Februari 2015 14:26 WIB
Elit Politik Yaman Setuju Bentuk Dewan Transisi (Foto:Reuters)
Share :

Sementara itu untuk jabatan presiden dan susunan kabinet transisi akan dibahas lebih lanjut. Sebab, Kelompok Houthi masih bersikeras untuk tetap menguasai Istana Kepresidenan Yaman.

Yaman kini dalam situasi vacuum of power (kekosongan pemerintahan), karena Kelompok Houthi menggulingkan Presiden Yaman Abd-Rabbu Mansour Hadi.

Kelompok Houthi juga membentuk pemerintahan baru. Namun pemerintahan ini tidak mendapatkan dukungan dari dunia internasional.

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya