BPJS Diharamkan, Kasihan Rakyat

Gunawan Wibisono, Jurnalis
Kamis 30 Juli 2015 02:26 WIB
MUI keluarkan fatwa haram terhadap program BPJS Kesehatan (Foto: Okezone)
Share :

"Lebih baik beresin dulu urusan yang menyangkut tentang keimanan. Banyak orang-orang masih suka mabuk," kata dia.

Sebelumnya, sistem BPJS Kesehatan dinilai oleh MUI tak sesuai syariah Islam. Keputusan ini diambil dalam ijtima' ulama komisi fatwa se Indonesia ke-5 yang digelar di Tegal, Jawa Tengah beberapa waktu lalu.

Adanya keputusan ini membuat MUI melalui Dewan Syariah Nasional meminta pemerintah membuat produk asuransi kesehatan lain yang berbasis syariah.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya