Fadli Zon Setuju Kasus Chat Habib Rizieq Dihentikan

Bayu Septianto, Jurnalis
Kamis 24 Agustus 2017 19:45 WIB
Wakil Ketua DPR, Fadli Zon (foto: Silvi/Okezone)
Share :

Wakil Ketua Umum Partai Gerindra itu melihat ada keinginan Rizieq untuk kembali ke Tanah Air sejak ia meninggalkan negeri ini pada April 2017.

"Kalau kembalinya kapan saya enggak tahu karena kan itu disana juga banyak ibadah, bertemu banyak orang, banyak silaturahim, ada jamaah-jamaah haji juga tamu-tamu lain dari Jakarta," kata Fadli.

Ia mengaku bertemu dengan Habib Rizieq di sebuah restoran yang menghidangkan makanan khas Timur Tengah, yakni Nasi Mandhi. Diketahui nasi mandhi merupakan sajian khas Timur Tengah berupa nasi berbumbu rempah yang disajikan dengan daging kambing atau ayam, yang biasanya disajikan di nampan besar.

"(Bertemu) di restoran. Kita makan nasi mandhi di Makkah," pungkasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya