Setahun Terlibat Bisnis Narkoba, Kepala Rutan Purworejo Raup Ratusan Juta Rupiah

Bramantyo, Jurnalis
Kamis 01 Februari 2018 17:59 WIB
Kepala Rutan Purworejo ditangkap karena terlibat bisnis narkoba. (Foto: Antara)
Share :

Diberitakan sebelumnya, CAS kepala LP Purworejo sendiri sudah diamankan pada Senin (15/1/2018) lalu sekira pukul 12.30 WIB bersama dengan tersangka narkoba lain yang terlibat dan masing-masing memiliki peran yang berbeda terkait tindak pidana tersebut.

(Baca juga: Punya Hubungan Dekat, Kepala Rutan Purworejo Panggil Sancai "Bos")

Diberitakan sebelumnya, CAS ditangkap karena diduga menerima aliran dana tersangka kasus pengendalian narkotika bernama Kristian Jaya Kusuma alias Sancai. Sancai telah dipenjara di Lapas Narkotika Nusakambangan dan mengenal CAS selaku KPLP Lapas Nusakambangan.

Penangkapan CAS berlangsung pada Senin 15 Januari 2018, di kawasan dekat Rutan Purworejo. Selanjutnya, dia dibawa dan menjalani pemeriksaan intensif di Kantor BNN Jateng, Semarang. Dia dijerat dengan pasal tindak pidana pencucian uang (TPPU).

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya