Baca Juga: Residivis Pembunuhan Digerebek saat Pesta Sabu
Lebih lanjut Dicky mengatakan narkotika jenis sabu yang akan dikirim ke Manado melalui pihak jasa expedisi cargo tersebut rencana akan diterbangkan menggunakan pesawat Lion Air.
Setelah ditemukan, kata Dicky di dalam paket itu juga terdapat pakaian, kertas brosur dan sebuah bantal berukuran kecil.
Dicky menjelaskan untuk mengelabui petugas pemilik barang memasukkan sabunya ke dalam bantal kecil yang kemudian satu paket dengan barang-barang kiriman lainnya.