DPR Minta OPM Harus di Bumi Hanguskan dari NKRI

Harits Tryan Akhmad, Jurnalis
Jum'at 07 Desember 2018 16:52 WIB
Foto Istimewa
Share :

(Baca juga: TNI/Polri Terus Cari Korban dan Kejar KKB)

“Apalagi mereka bersenjata dan sudah tidak bisa dilakukan diplomasi,” terang dia.

Tak lupa, Satya juga mengingatkan dalam melakukan operasi terhadap OPM TNI-Polri diharap tak melanggar Hak Asasi Manusia (HAM). Seperti melibatkan pihak-pihak terkait seperti Komnas HAM dan Amensty Internasional Indonesia.

“Komnas HAM bisa membantu TNI-Polri untuk melakukan diplomasi kepada mereka. Kalau jelas-jelas mereka itu separatisme karena ingin memisahkan dari NKRI maka pemerintah harus bersikap untuk menghindari adanya korban berikutnya,” tukasnya.

 

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya