Gubernur Meksiko dan Suaminya Tewas dalam Kecelakaan Helikopter

Indi Safitri , Jurnalis
Rabu 26 Desember 2018 12:37 WIB
Polisi dan personel penyelamat berdiri di dekat puing helikopter yang membawa Martha Erika Alonso, Gubernur Negara Bagian Puebla yang jatuh di Corongango, Puebla, 24 Desember 2018. (Foto: Reuters)
Share :

"Setiap keraguan harus diselesaikan," katanya.

MORENA dan sekutunya memegang mayoritas dalam kongres negara.

Untuk saat ini, Menteri Dalam Negeri Puebla, Jesus Rodriguez, akan menjadi gubernur sementara sebelum pemilihan diadakan dalam waktu lima bulan, kata pemerintah Puebla.

Sejumlah politisi Meksiko tewas dalam kecelakaan pesawat dalam beberapa tahun terakhir, termasuk Menteri Dalam Negeri Federal pada 2008 dan 2011. Dua yang terakhir juga merupakan anggota PAN.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya