Fogging Perindo Dinilai Ampuh Hadapi Teror DBD

Taufik Budi, Jurnalis
Kamis 07 Maret 2019 18:22 WIB
Fogging Partai Perindo (Foto: Okezone)
Share :

Kegiatan fogging itu juga disertai satu unit ambulans agar bisa membantu warga bila sewaktu-waktu dibutuhkan. Sejumlah Caleg Partai Perindo turut hadir di antaranya Ari Yalaswati, Agustina Triastuti Wulandari, dan Hartono, serta beberapa kader.

"Belum lama ini kita juga melakukan fogging di kampung ini, cuma beda RT dan RW. Kali ini kita fogging lagi karena ada permintaan warga. Mereka ingin di kampung sini juga difogging," kata Ari Yalas.

Baca Juga: Adakan Pelatihan Membuat Nugget, Caleg Perindo Dekati Emak-Emak

(Edi Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya