Suami Nurhayati Ikut Jadi Tersangka Pembunuhan Caleg Golkar

Agregasi Solopos, Jurnalis
Rabu 01 Mei 2019 17:57 WIB
Nurhayati (kiri) dan Sugimin (Kanan) Semasa Hidup (foto: Istimewa)
Share :

WONOGIRI - Penyidik Polres Wonogiri menetapkan Nurwanto sebagai tersangka kedua kasus pembunuh calon anggota legislatif (caleg) DPRD Sragen dari Partai Golkar, Sugimin.

Nurwanto adalah suami Nurhayati, perempuan asal Purwosari, Wonogiri, yang telah lebih dulu berstatus tersangka. Polisi mendapatkan fakta baru bahwa Nurwanto bersekongkol dengan istrinya, Nurhayati dalam melancarkan aksi pembunuhan itu.

Baca Juga: Fakta Pembunuhan Caleg Golkar: Tersangka dan Korban Pernah Nikah Siri 

Kasatreskrim Polres Wonogiri, AKP Aditia Mulya Ramdhani kepada Solopos, Rabu (1/5/2019), menyampaikan Nurwanto sudah ditahan di tahanan Mapolres Wonogiri sejak Selasa 30 April 2019.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya