Jadi Korban Kartel Narkoba, Sejumlah Orang Dicat Menyerupai Karakter Superhero Avengers

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Kamis 02 Mei 2019 12:25 WIB
Seorang korban kartel nakorba Meksiko yang dicat menyerupai karakter Spiderman. Foto/Daily Mail
Share :

Foto-foto itu beredar di media sosial. Salah satu gambar, seorang pria yang dicat dengan warna Spiderman terlihat berjongkok. Salah satu korban lainnya menyerupai Black Panther.

BacaPerangi Pencurian BBM, Presiden Meksiko Dikirim Bom Palsu oleh Anggota Geng

BacaMantan Presiden Meksiko Disebut Terima Suap Rp1,4 Triliun dari Raja Narkoba El Chapo

Gambar lain menunjukkan saat lima pria dan seorang perempuan sedang bersandar ke ruko yang tutup, sementara seorang pria lain menutupi wajah dan alat kelaminnya.

Gambar-gambar juga mengungkapkan seorang pria yang memiliki memar di pantatnya.

Pihak berwenang belum mengungkapkan motif di balik aksi kartel tersebut. Tidak ada penangkapan akibat insiden itu. Namun, kartel tersebut telah menggunakan taktik serupa sebelumnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya