Jelang Mudik, Tim Sapu Lubang Diterjunkan untuk Perbaiki Jalan

Agregasi KR Jogja, Jurnalis
Jum'at 17 Mei 2019 18:02 WIB
Foto Ilustrasi Okezone
Share :

Untuk jalur utama sepenuhnya menjadi kewenangan pemerintah pusat. Karena itu apabila terjadi kerusakan maka perbaikan diserahkan ke pusat. Di Sukoharjo setidaknya ada tiga jalur utama yakni di Ngasem - Kleco di Kecamatan Kartasura, Kartasura - Sanggung menghubungkan Kecamatan Kartasura dan Kecamatan Gatak, Grogol - Sukoharjo - Nguter. Ketiga jalur utama tersebut menghubungkan antar kabupaten dan provinsi.

 

Jalur alternatif di Tegalan - Mangkuyudan, Jalan Slamet Riyadi Kartasura dan Jalan Adi Sumarmo Kartasura, Jalur lingkar timur yakni Bulakrejo – Terminal Bus Sukoharjo Kota dan Jalur lingkar barat dari Terminal Bus Sukoharjo Kota – Jalan Rajawali sampai Kejaksaan Negeri.

Khusus jalur Bulakrejo – Terminal Bus Sukoharjo Kota menjadi kewenangan Provinsi. Empat jalan lainnya menjadi wewenang Kabupaten termasuk Jalan Jendral Sudirman dan Slamet Riyadi. Pembagian masing masing status jalur dilakukan sebagai pembeda kewenangan penanganan.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya