Sejumlah Lampu Merah di Jakarta Belum Nyala, Lalin Terpantau Padat

Hantoro, Jurnalis
Senin 05 Agustus 2019 08:17 WIB
Kepadatan kendaraan di TU Gas dampak lampu merah masih padam usai mati listrik berjam-jam. (Foto: Twitter @TMCPoldaMetro)
Share :

Executive Vice President Corporate Communication dan CSR PLN I Made Suprateka mengatakan gangguan sistem yang terjadi membuat transfer energi dari timur ke barat mengalami kegagalan.

Ini juga kemudian diikuti oleh trip seluruh pembangkit di sisi tengah dan barat Jawa.

PLN pun memastikan mati listrik yang terjadi secara serentak tersebut bukanlah sabotase, apalagi sampai bernuansa politis.

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya