Pidato di Depan Pemimpin Dunia, Trump Sebut Aktivis Perubahan Iklim 'Nabi Malapetaka'

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Rabu 22 Januari 2020 14:07 WIB
Presiden AS Donald Trump. (Foto/Reuters)
Share :

Baca juga: 47 Suku Asli Brasil Bersatu Melawan Kebijakan Presiden Bolsonaro Terkait Hutan Amazon

Baca juga: Seorang Pastor Sebut Aktivis Iklim Greta Thunberg Dirasuki Roh Iblis untuk Mengendalikan Dunia

Trump mengambil contoh prediksi yang menyebutkan bahwa pada 1960 akan terjadi krisis kelebihan populasi serta kelaparan massal pada tahun 70-an, tetapi menurutnya itu tidak terbukti.

"Dan berakhirnya minyak pada 1990-an. Mereka ini selalu menuntut hal yang sama, kekuatan absolut untuk mendominasi, mengubah dan mengendalikan setiap aspek kehidupan kita. Kita tidak akan pernah membiarkan sosialis radikal menghancurkan ekonomi kita, menghancurkan negara kita, atau menghapus kebebasan kita," tutur Trump, menambahkan bahwa dia orang yang sangat peduli dengan lingkungan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya