Jumlah Babi Mati di Jembrana Bali Terus Bertambah

Agregasi Balipost.com, Jurnalis
Selasa 31 Maret 2020 14:57 WIB
Ilustrasi bangkai babi
Share :

Baca Juga : Di Tengah Sepi Penumpang karena Corona, Ada 1.000 Nasi Kotak Gratis untuk Driver Ojol

Selain itu ditekankan agar tidak sembarang orang, barang dan hewan (OBH) masuk ke kandang. “Termasuk para peternak, kami harapkan dalam kondisi bersih (sudah mandi) ketika masuk ke kandang,” tambahnya.

Peternak juga diharapkan tidak sembarangan memberikan makanan kepada ternak babi. Sebab ada beberapa kasus, setelah ditelusuri diberikan makanan limbah dari pasar. Yang paling aman, makanan yang hendak diberikan ternak babi agar direbus atau direndam air panas. Setelah dingin, baru diberikan. Hal ini berfungsi mematikan virus yang menempel di makanan.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya