Hari Ini, Bareskrim Ekspose Kasus Kebakaran Kejagung ke Jaksa Peneliti

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Rabu 21 Oktober 2020 15:38 WIB
Karopenmas Humas Polri Brigjen Awi Setiyono (Foto : Okezone.com)
Share :

JAKARTA - Penyidik Bareskrim Polri menggelar ekspose penyidikan kasus, dugaan tindak pidana kebakaran di Gedung Utama Kejaksaan Agung (Kejagung), ke Jaksa Peneliti, hari ini.

"Sore Ini penyidik ekspose di depan Jaksa Peneliti di Kejaksaan Agung," kata Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Awi Setiyono dalam jumpa pers di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Rabu (21/10/2020).

Proses ekspose di hadapan Jaksa Peneliti itu, merupakan rangkaian untuk menampung penyidikan perkara tersebut. Yang pada akhirnya bermuara pada penetapan tersangka.

Baca juga:

Bareskrim Segera Umumkan Tersangka Pembakaran Gedung Kejagung

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya