Penangkapan Menteri KKP Edhy Prabowo Bikin Kaget Wakil Ketua Komisi IV DPR

Felldy Utama, Jurnalis
Rabu 25 November 2020 10:33 WIB
Daniel Johan. (Foto : Okezone)
Share :

Baca Juga : Menteri KKP Edhy Prabowo Masih Diperiksa Intensif di Gedung KPK

Sebagaimana diketahui, KPK menangkap Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo. Dia ditangkap Rabu (25/11/2020) dini hari. Edhy ditangkap bersama sejumlah orang lainnya di lingkungan KPK. Penangkapan itu diduga terkait penetapan izin ekspor baby lobster.

Baca Juga : Ditangkap KPK, Harta Kekayaan Menteri Edhy Prabowo Capai Rp7,4 Miliar

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya