Stasiun Tebet Banjir, Ariza: Sudah Surut, Mudah-mudahan ke Depan Lebih Baik

Komaruddin Bagja, Jurnalis
Kamis 18 Februari 2021 22:01 WIB
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Foto: Okezone)
Share :

Politisi Partai Gerindra itu menuturkan, banjir yang terjadi pada hari ini tidak terlalu parah dibanding tahun lalu. "Sebagaimana kita ketahui tahun ini sampai 18 Februari tidak terjadi genangan yang luar biasa seperti tahun sebelumnya," tutupnya.

Baca Juga: Stasiun Tebet Terendam Banjir, KRL Alami Antrian

Diketahui, Stasiun Tebet digenangi air setelah diguyur hujan lebat pada Kamis siang tadi. Sejumlah perjalanan kereta sempat terhambat akibat adanya kejadian tersebut.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya