Anak-Anak Korban Banjir Bekasi Dapat Trauma Healing

Abdullah M Surjaya, Jurnalis
Rabu 24 Februari 2021 18:14 WIB
Anak-anak korban banjir di Bekasi dapat trauma healing (Foto: Abdullah M Surjaya)
Share :

Selain memberikan hiburan, lanjut dia, pihaknya juga memberikan edukasi kepada anak-anak, agar selalu menjaga protokol kesehatan Covid-19, memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak. Termasuk menjaga kebersihan lingkungan, tidak membuang sampah sembarangan, tidak bermain ditengah banjir.

Tak hanya edukasi untuk anaknya, orangtua juga sama diminta menjaga protokol kesehatan, kebersihan serta mengawasi anak-anak dalam situasi banjir tersebut agar tidak bermain saat banjir. Usai kegiatan itu juga, KPAD memberikan bantuan berupa perlengkapan bayi seperti popok, selimut maupun kebutuhan pokok lainnya.

Baca Juga:  Ganjar Minta Pemerintah Pusat Rp3,19 Triliun Atasi Banjir Pantura

KPAD Kabupaten Bekasi juga akan terus menyambangi lokasi pengungsian lainnya, guna memberikan trauma healing, edukasi serta bantuan kepada korban banjir, khususnya anak-anak. Apalagi kegiatan tersebut didampingi langsung oleh Satgas P2TP2A setempat. 

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya