Penembakan di Universitas Rusia Tewaskan 5 Orang, 6 Luka-Luka

Rahman Asmardika, Jurnalis
Senin 20 September 2021 15:02 WIB
Ilustrasi. (Foto: Okezone)
Share :

Video lain yang diambil dari dalam gedung tampak menunjukkan orang bersenjata berpakaian hitam dan mengenakan helm berjalan perlahan melintasi kampus saat orang-orang yang ketakutan mengungkapkan keterkejutan mereka.

BACA JUGA: Donald Trump, Zebra, dan Davy Jones Ikuti Pemilu Rusia, Pemilih Datang Naik Unta

Krisis berakhir dengan pelaku ditangkap, universitas dan polisi melaporkan. Menurut beberapa media, dia terluka oleh polisi.

Aparat penegak hukum mengatakan penembak adalah seorang mahasiswa di universitas tempat serangan itu terjadi. Laporan yang belum dikonfirmasi sebelumnya mengidentifikasi dia sebagai penyerang berusia 18 tahun bernama Timur Bekmansurov, yang diduga meninggalkan catatan yang menjelaskan motifnya di media sosial.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya