Hong Kong Salahkan Taiwan Blokir Ekstradisi Tersangka Pembunuhan

Agregasi VOA, Jurnalis
Kamis 21 Oktober 2021 06:09 WIB
Hong Kong salahkan Taiwan melindungi pembunuh (Foto: Reuters)
Share :

Tang mengatakan bahwa ia "bersimpati" kepada ibu Poon, dan ia tahu bahwa Chan berniat melakukan perjalanan ke Taiwan untuk menyerah. Tang menuduh Taiwan melakukan "manipulasi politik" atas masalah ini.

China mengatakan Taiwan adalah bagian dari wilayahnya dan mengancam akan menyatukannya kembali dengan daratan, dengan kekerasan, jika perlu. Hong Kong, di sisi lain, berada di bawah kendali China meskipun wilayah itu masih memiliki otonomi terbatas.

(Baca juga: Hong Kong Dikejutkan Dua Kali Hoaks Bom dalam Pesawat Tujuan China)

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya