Diketahui, Indonesia vs Thailand akan berduel di leg pertama final Piala AFF pada Rabu (29/12). Kemudian pertandingan leg kedua digelar di Stadion Nasional, Singapura pada 1 Januari 2022.
Thailand ke final Piala AFF usai menang agregat 2-0 atas Vietnam. Sedangkan Indonesia menyingkirkan tuan rumah Singapura 5-3.
Baca juga: Thailand Wajib Waspadai Timnas Indonesia di Final Piala AFF 2020, Ini Alasannya
(Fakhrizal Fakhri )