Mobil Pikap Tabrak Pejalan Kaki di Bogor, 2 Orang Terluka

Putra Ramadhani Astyawan, Jurnalis
Sabtu 22 Oktober 2022 05:09 WIB
Pikap tabrak pejalan kaki di Bogor (Foto: Ist/Putra R)
Share :

"Mobil menabrak seorang pejalan kaki yang sedang berjalan di pedestrian dan menabrak pohon," ujarnya.

Pejalan kaki dan penumpang mobil yang merupakan pria berinisial AT (64) mengalami luka-luka. Keduanya langsung dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan medis.

"Penumpang pikap dibawa ke RSUD Kota Bogor dan pejalan kaki dibawa ke RS Ummi Bogor," pungkasnya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya