Bawa Ganja, 2 Calon Penumpang di Bandara Kualanamu Ditangkap

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Sabtu 25 Maret 2023 00:33 WIB
Bawa ganja, 2 calon penumpang di Bandara Kualanamu ditangkap. (Ilustrasi/Freepik)
Share :

Sementara itu, Kapolsek Kawasan Bandara Kualanamu, Iptu Natanail saat dikonfirmasi membenarkan adanya penangkapan itu. Ia mengaku saat ini kedua pelaku sudah diamankan ke kantor polisi.

"Iya benar. Saat ini kedua sudah diserahkan ke personel Direktorat Narkoba Polda Sumut untuk penyelidikan lebih lanjut," tuturnya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya