Penembakan di Kantor MUI, Pelaku Lepaskan Tembakan Secara Acak

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Selasa 02 Mei 2023 16:30 WIB
Foto: Erfan Maruf.
Share :

“Makanya kena kaca itu kan, 3 kali tembakan kena kaca kemudian kena satu staff,” tuturnya.

Setelah tiga tembakan itu, pelaku lantas keluar di halaman depan. Pada posisi itu, pelaku masih sempat mengacungkan senjata yang digenggamnya.

“Setelah itu, (pelaku) keluar saat keluar kan masih mengacungkan senjata sampai kemudian dia dibekuk,” tutupnya.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya