Di Depan Relawan Lintas Agama, Atikoh Ganjar Tegaskan Semua Punya Hak Beribadah

Arif Budianto, Jurnalis
Rabu 20 Desember 2023 21:08 WIB
Atikoh Ganjar (Foto: Dok/Arif Budianto)
Share :

Acara ditutup dengan doa lintas agama yang dipimpin oleh para pemuka agama mulai dari Islam, Hindu, Budha, Kristiani, dan penghayat kepercayaan. Demi kedamaian, kesejahteraan bangsa Indonesia.

Turut hadir mendampingi, TPN Ganjar-Mahfud Luki Hermawan, Puti Guntur Soekarno, Indah Kurnia, Eri Cahyadi, Sri Rahayu, Sri Untari Bisowarno, jajaran petinggi hingga simpatisan PDI Perjuangan, PPP, Hanura, dan Perindo.

Sekadar informasi, usai menghadiri pertemuan lintas iman ini, Siti Atikoh diagendakan akan menghadiri pengajian akbar bersama warga Kota Surabaya pada malam harinya sebagai penutup safari politiknya di Jawa Tengah - Jawa Timur yang dimulai sejak 17 Desember.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya