Kantor Percetakan di Tangsel Kebakaran, 4 Orang Terluka

Hambali, Jurnalis
Sabtu 24 Agustus 2024 19:51 WIB
Ilustrasi
Share :

Sebanyak 9 unit mobil Damkar dari Kota Tangsel, 2 unit bantuan dari Jakarta, dan 1 unit dari Tangerang Kota dikerahkan guna menjinakkan amukan api. Upaya pemadaman sendiri baru berhasil 3 jam berikutnya.

"Ada 12 unit mobil pemadam yang dikerahkan," jelas Widada.

Seluruh peralatan di lantai 1 dan 2 habis terbakar, total kerugian akibat kebakaran ditaksir mencapai sekira Rp5 miliar. Kini petugas kepolisian telah memasang garis polisi di lokasi kejadian. 

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya