Melansir laman NSPCC (National Society of Prevention of Cruelty to Children), child grooming adalah tindakan manipulasi yang dilakukan oleh orang dewasa untuk membangun kepercayaan dengan anak atau remaja dengan tujuan mengeksploitasi atau melakukan pelecehan seksual.
Proses ini berlangsung bertahap dan bisa memakan waktu lama, di mana pelaku berupaya mendapatkan kepercayaan tidak hanya dari korban, tetapi juga dari orang tua atau pengasuhnya.
(Fahmi Firdaus )