KRL Manggarai-Bogor Tertemper Mobil di Cilebut, Ini Penampakannya

Binti Mufarida, Jurnalis
Sabtu 19 April 2025 20:10 WIB
KRL Manggarai-Bogor Tertemper Mobil di Cilebut (Foto : Istimewa)
Share :

Pihak KAI Commuter juga mengimbau kepada seluruh pengguna jalan agar lebih berhati-hati saat melintasi perlintasan sebidang serta selalu mendahulukan perjalanan kereta api.

"KAI Commuter mengimbau pengguna jalan untuk selalu berhati-hati dan meningkatkan kedisiplinan, serta wajib mendahulukan perjalanan kereta api saat melintasi pelintasan sebidang," pungkasnya.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya