Tandon Air Ponpes di Magelang Roboh Timpa Santri saat Antre Mandi, 4 Orang Tewas

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Sabtu 26 April 2025 15:57 WIB
Santri tewas tertimpa tandon air (foto: dok freepik)
Share :

Petugas BPBD, Damkar, Kepolisian, Ustaz hingga relawan menurutnya memberikan pertolongan sigap atas peristiwa itu dengan membantu mengevakuasi korban. Ia berharap musibah ini menjadi pengingat untuk terus melakukan pengawasan keselamatan di lingkungan pendidikan.

"Ini adalah musibah yang tak diharapkan, dan menjadi pengingat bagi kita semua akan pentingnya pengawasan keselamatan di lingkungan pendidikan," pungkasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya