Sumur Gas Pertamina di Subang Jabar Meledak Dahsyat, Polisi: 2 Karyawan Luka Bakar

Agus Warsudi, Jurnalis
Selasa 05 Agustus 2025 08:29 WIB
Ledakan sumur gas Pertamina di Subang, Jabar (Foto; Ist/Agus Warsudi)
Share :

Akibat insiden ini, dua karyawan mengalami luka bakar. Mereka adalah Asep Andan, warga GSK 1 Cilaja, yang mengalami luka bakar hingga 80 persen, serta Andi Irawan, warga Cidahu, yang mengalami luka bakar 9 persen.

“Keduanya saat ini dirawat di RS Hamori Subang,” ujar Hendra.

Pertamina EP Regional 2 Zona 7 Field Subang hingga kini masih berupaya menanggulangi kebocoran pipa gas. Petugas dari Polres Subang juga telah mengamankan lokasi dan melakukan penyelidikan lebih lanjut.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya