Gus Yahya Tolak Dimakzulkan dari Ketum PBNU: Keputusan Rais Aam Tak Sah!

Achmad Al Fiqri, Jurnalis
Minggu 23 November 2025 10:49 WIB
Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf (Foto: Okezone)
Share :

Sebagai informasi, kedudukan Gus Yahya sebagai Ketua Umum PBNU tengah digoyang setelah keputusan Rapat Harian Syuriyah PBNU. Dari hasil rapat tersebut, Rais Aam meminta Gus Yahya mundur dari jabatannya.

“Berdasarkan musyawarah antara Rais Aam dan dua Wakil Ketua Rais Aam memutuskan KH Yahya Cholil Staquf mundur sebagai Ketua Umum PBNU,” demikian petikan risalah Rapat Harian Syuriyah PBNU yang ditandatangani Rais Aam PBNU, Miftachul Akhyar.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya