Prabowo Bertemu Sejumlah Tokoh Oposisi Jumat Malam, Siapa Saja?

Binti Mufarida, Jurnalis
Sabtu 31 Januari 2026 17:26 WIB
Prabowo Bertemu Sejumlah Tokoh Oposisi Jumat Malam
Share :

“Kita jangan tutup-tutupi keadaan yang bisa membuat negara kita itu kesulitan. Kalau negara sulit, yang paling sulit itu rakyat. Keberpihakan kita terhadap rakyat harus kita tunjukkan secara moral dan tindakan,” tegasnya.

Menurut Sjafrie, dalam pertemuan tersebut terjadi kesepakatan bahwa para tokoh menyatakan komitmennya untuk mendukung pemerintah dan tidak lagi menjadi oposisi yang berseberangan.

“Saya tidak tahu namanya, lupa ya. Tadi malam, mereka dengan terbuka menyampaikan, ‘mulai malam ini tak ada lagi oposisi’ buat pemerintah, tapi berganti oposisi dalam pemerintah. Itu menjadi kembalinya kedaulatan rakyat di dalam negara,” ujar Sjafrie.

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya