Tentu saja keputusan Rusia tersebut mendapat protes dari negara UE. Bulgaria adalah negara yang akan paling parah terkena imbas akibat pengalihan ini, mengingat negeri itu sangat tergantung dari pasokan gas Rusia untuk kebutuhan energinya.
Keputusan ini diambil sebagai respon Rusia terhadap sanksi ekonomi yang dijatuhkan UE terhadap negaranya.
Rusia mulai merasakan dampak dari sanksi ekonomi seperti melemahnya mata uang Rubbel dan turunnya neraca perdagangan Rusia.
(Muhammad Saifullah )