Sebab itu, Kharendra mengimbau masyarakat agar mengurangi aktivitas di luar rumah, sebab, abu vulkanik tersebut sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh.
Dampaknya seperti pernapasan yang disebabkan oleh material debu yang dapat menimbulkan iritasi saluran pernapasan hingga infeksi.
"Mata yang sebabkan tekstur debu memiliki sudut kristal yang meruncing atau tajam sehingga dapat menggores dan menyebabkan iritasi," jelasnya.
Selain itu, pihaknya juga menghimbau ketika keluar rumah agar tidak lupa menggunakan masker dan kaca mata atau pelindung mata. Dan disarankan agar tidak mengucek apabila terkena debu, sebab akan menyebabkan goresan pada lapisan kornea mata.
(Rachmat Fahzry)