Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Israel Bunuh Seorang Warga Palestina dan Lukai 220 Lainnya di Tengah Upaya Gencatan Senjata

Rahman Asmardika , Jurnalis-Sabtu, 04 Agustus 2018 |11:41 WIB
Israel Bunuh Seorang Warga Palestina dan Lukai 220 Lainnya di Tengah Upaya Gencatan Senjata
Foto: Reuters.
A
A
A

Selama empat bulan ketegangan antara Israel dan Palestina di Gaza, sedikitnya 156 warga Palestina telah terbunuh dan seorang tentara Israel tewas diterjang peluru sniper.

BACA JUGA: Balas Hujan Roket dari Hamas, Israel Serang 55 Target Militan di Gaza

Media Israel mengatakan Tel Aviv mencari komitmen jangka panjang dari Hamas untuk mengakhiri protes dan menghentikan peluncuran balon dan layang-layang bom yang telah menghancurkan ribuan hektar lahan pertanian dan hutan. Sebagai ganti komitmen tersebut Israel menawarkan untuk mencabut pembatasan masuknya barang dan perjalanan untuk Gaza.

Sementara Pihak Hamas menuntut Israel untuk menghentikan blokade terhadap Gaza secara permanen.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement