Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Lucas Kecewa KPK Tak Hormati Keputusan Hakim Terkait Izin Berobat

Arie Dwi Satrio , Jurnalis-Kamis, 24 Januari 2019 |21:32 WIB
Lucas Kecewa KPK Tak Hormati Keputusan Hakim Terkait Izin Berobat
Advokat Lucas (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Terdakwa Lucas merasa kecewa dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Sebab, lembaga pimpinan Agus Rahardjo itu menolak menjalankan keputusan majelis hakim terkait permohonan untuk pengobatan ke dokter Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD). 

Hal itu diungkapkan Lucas melalui penasihat hukumnya, Aldres Napitupulu menanggapi keputusan jaksa penuntut umum KPK yang menolak terdakwa berobat ke dokter RSPAD.

"Jadi kan, sudah ada resume medis pada RSPAD dan sudah meminta kepada pasien untuk kembali terapi tulang terlihat penyakit yang di derita, sekarang dinilai oleh dokter internal KPK tidak ACC," kata Aldres di Pengadilan Tipikor, Jakarta Pusat, Kamis (24/1/2019).

(Baca Juga: Lucas Pertanyakan Penumpang Berinisial L di Manifes Penerbangan ke Singapura)

Gedung KPK

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement