Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Mengenal Macam-Macam Senjata Tradisional Asal Indonesia

Maulidia , Jurnalis-Jum'at, 10 Januari 2020 |22:01 WIB
 Mengenal Macam-Macam Senjata Tradisional Asal Indonesia
Foto: Sindo
A
A
A

4. Keris Asal Jawa

 

Keris salah satu senjata tradisional khas Pulau Jawa yang terkenal di Yogyakarta dan Jawa Tengah. Konon, senjata keris ini merupakan barang yang disucikan oleh penduduk yang tinggal di pulau Jawa.

Masyarakat Jawa menganggap keris tersebut sebagai benda sakti atau benda suci. Tak heran jika banyak yang menyimpan keris selain untuk di koleksi, tetapi dijadikan jimat sebagai pusaka yang di keramatkan.

5. Kurambiak Asal Ranah Minang

Senjata Kurambiak atau Kerambiak atau Kerambik merupakan senjata tradisional asal Ranah Minang. Tak banyak orang mengenal senjata tersebut, namun Kurambiak menjadi senjata andalan yang digunakan oleh para tentara Amerika Serikat dan tentara negara lain.

Konon, senjata Kurambiak seperti pisau genggam kecil berbentuk melengkung dan dinyatakan senjata paling mematikan di dunia untuk pertarungan jarak dekat. Sebelumnya, senjata ini digunakan oleh para pendekar Minang khususnya pesilat.

6. Badik Asal Bugis-Masyarakat

Badik atau Badek adalah senjata asli masyarakat Bugis-Makassar. Senjata berbentuk keris, namun asimetris yang bilahnya dihiasi dengan pamor.

Rupanya, sejak zaman penjajahan senjata Badik digunakan sebagai alat perang oleh Sulawesi. Senjata Badik seringkali dijadikan sebagai alat pertahanan diri. Menurut pandangan masyarakat Bugis Makassar, Badik mempunyai kekuatan sakti (gaib) yang dapat mempengaruhi kondisi pemiliknya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement