Kemudian, setelah sekitar 1,5 jam pembahasan Panja RUU Cipta Tenaga Kerja (Ciptaker), Politikus Partai Gerindra itu menskorsing rapat Baleg. “Saya pikir cukup ya, saya ingin menyampaikan bahwa Pak Ketua Polhukam itu sudah berada di ruangan (pimpinan Baleg), dalam rangka melakukan penetapan kalau tidak nanti penetapannya tertunda,” tutupnya.
Dalam pelantikan itu, Nurdin terlihat mengenakan kemeja putih yang dipadankan dengan jas berwarna hitam. Sementara Azis Syamsuddin mengenakan kemeja batik kuning berlengan panjang. Meskipun mengenakan masker medis, ekspresi bahagia nampak di gurat wajah anggota Komisi III DPR itu.
Baca Juga: Sepak Terjang Nurdin, Jenderal Bintang 3 Pengganti Rieke Diah Pitaloka
(Arief Setyadi )