"Sebelum kejadian saya sering bilang ke anak-anak agar tidak mandi disitu karena lagi musim hujan. Saya sering bilang ke anak-anak setiap hari,” ucap Edi.
Ketiga korban dilarikan ke Puskesmas Kalibakung, namun nyawa ketiganya tidak tertolong. Ketiga korban tewas telah dibawa ke rumah duka masing-masing. Rencananya ketiga jasad korban akan di makamkan Sabtu (29/01/2022) pagi di pemakaman umum desa setempat.
(Qur'anul Hidayat)