Terlepas dari itu semua, Tarman, sang ayah, selalu memberi nasihat kepada Yanwar, agar selalu mengkuti aturan yang ada, selalu ingat Allah Ta’ala, dan saling membantu sesama.
“Pas lagi komunikasi gitu ya, saya kasih tau nasihat lah, kamu di situ ikutin aturan yang ada. Udah gak usah neko-neko, Nanti kalau kamu, perjuanganmu di nodai dengan hal sepele, itu sia-sia usahamu. Yaudah intinya, yang penting kamu orang Islam, ya jangan tinggalkan sholat. Terus kalau ada temen yang butuh, udah bantu semampumu” ujar Tarman.
(Fahmi Firdaus )