Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Bentrokan Kembali Pecah di Kompleks Masjid Al Aqsa, Polisi Israel Berusaha Usir Jamaah dengan Peluru Karet

Rahman Asmardika , Jurnalis-Kamis, 06 April 2023 |12:22 WIB
Bentrokan Kembali Pecah di Kompleks Masjid Al Aqsa, Polisi Israel Berusaha Usir Jamaah dengan Peluru Karet
Foto: Reuters.
A
A
A

Kurang dari 24 jam sebelumnya, polisi menggerebek masjid untuk mencoba menyingkirkan apa yang mereka katakan sebagai agitator bertopeng yang mengunci diri di dalam setelah upaya untuk mengeluarkan mereka melalui dialog gagal.

Bulan Sabit Merah Palestina mengatakan 12 warga Palestina terluka dalam bentrokan sebelumnya, termasuk dari peluru karet dan pemukulan. Polisi Israel mengatakan dua petugas terluka.

Kompleks Al-Aqsa di Kota Tua Yerusalem adalah situs tersuci ketiga umat Islam di mana puluhan ribu orang beribadah selama Ramadhan. Itu juga merupakan situs paling suci Yudaisme, yang dipuja sebagai Temple Mount, sisa dari dua kuil Yahudi dalam Alkitab.

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menyalahkan situasi pada "ekstrimis" yang membarikade diri di dalam masjid dengan senjata, batu dan kembang api.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement