Ketika ditanyai mengenai momen yang paling berkesan saat mudik, Nisa mengatakan bahwa tidak macetnya Jakarta adalah kesan utama. Salah satu putrinya juga menyebut bahwa dirinya merasa senang dengan mudik ke Jakarta.
"Sepi sih Jakartanya, tidak macet," katanya sambil tersenyum.