Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Mobil Karnaval Seruduk Peserta, Satu Orang Tewas dan Enam Luka

Avirista Midaada , Jurnalis-Senin, 25 September 2023 |11:30 WIB
 Mobil Karnaval Seruduk Peserta, Satu Orang Tewas dan Enam Luka
Illustrasi (foto: freepick)
A
A
A

"Karena jarak sudah dekat sehingga mobil menabrak beberapa orang di depannya, yang berakibat sdr. Renita Sintia Sari mengalami luka-luka dan meninggal dunia di TKP," ungkap dia.

Korban lain, yakni Rilla Dwi Oktarisa mengalami luka-luka dan dirawat di RS Sumber Sentosa Tumpang, sedangkan enam orang pejalan kaki lainnya mengalami luka-luka dan dirawat di RSSA Kota Malang. Sedangkan kendaraan pick up yang terlibat kecelakaan mengalami kerusakan.

"Diduga pengemudi mobil pickup Daihatsu Grand Max N-8969-BF lepas kendali, selain itu jalanan juga menurun, dan kondisi cuaca gelap karena malam hari," tuturnya.

Pihaknya kini masih menyelidiki peristiwa karnaval berujung maut tersebut. Beberapa saksi mata juga dimintai keterangan terkait peristiwa ini.

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement