Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Besok Kubu Prabowo Boyong 14 Saksi-Ahli ke MK, Lawan Argumen Tim AMIN dan Ganjar-Mahfud

Jonathan Simanjuntak , Jurnalis-Rabu, 03 April 2024 |21:25 WIB
Besok Kubu Prabowo Boyong 14 Saksi-Ahli ke MK, Lawan Argumen Tim AMIN dan Ganjar-Mahfud
Sidang sengketa Pilpres 2024 di MK (Foto: MPI/Jonathan)
A
A
A

"Kami optimis bahwa persidangan ini berjalan baik dan insya Allah akan memenangkan kami sebagai kuasa hukum," sambungnya.

 BACA JUGA:

Bahkan, tambah Yusril, kuasa hukum Prabowo-Gibran tak gentar ketika Majelis Hakim memutuskan untuk memanggil empat menteri yang sempat disampaikan oleh para pemohon. Sebaliknya, kehadiran empat menteri justru dipercaya bakal memperkuat fakta yang dipercayai kubu Prabowo-Gibran.

"Sehingga nanti rakyat akan menilai siapa yang punya bukti yang kuat, siapa yang ngomong saja," tutupnya.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement