Warga Tibet di Seluruh Dunia Rayakan Ulang Tahun ke-80 Dalai Lama

, Jurnalis
Sabtu 11 Juli 2015 08:59 WIB
Anak-anak di Sekolah Pengasingan Menebarkan Bunga Sambil Menyanyikan Lagu Selamat Ulang Tahun Bagi Dalai Lama di New Delhi, India (Foto: AP)
Share :

Ia ingat Dalai Lama sering berkunjung untuk memeriksa kemajuan dan membangkitkan semangat para pengungsi di pengasingan.

"Ia meletakkan tangannya di bahu saya. Kami berjalan ke ladang jagung. Yang Mulia (Dalai Lama) bagaikan kepala keluarga. Ia membimbing kami dalam segala hal," ujar Tsering, sebagaimana dilansir VoA, Sabtu (11/7/2015)

Dalai Lama dikenal atas pesan-pesannya yang anti kekerasan, tapi ketegangan di Tibet berlanjut dengan tekanan dari pemerintah China sejak 2008.

Ulang tahun Dalai Lama boleh jadi saat yang membahagiakan di seluruh dunia, tapi warga Tibet di dalam negerinya sendiri justru tidak dapat dengan bebas merayakannya.

(Pamela Sarnia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya